Seputar Live Mini Konser Cincin Band
Pers Online (Laporan Ronaldo Rozalino)
Kreatiftas yang dilaksanakan Rumah Kreatiftas perlu diacungi jempol dan sambutan yang meriah. Musik yang disajikan oleh Grup Band Kuantan Singingi;Cincin Band adalah sebuah prestise yang perlu dibanggakan. Pada malam Minggu Taggal 24 Januari 2009, sekitar jam 9 malam pertunjukan live mini konser yang membawa lagu dari beberapa genre membuat saya terhibur dan terkesima. Apalagi mendengar suara yang dikeluarkan Gigih vokalis Cincin, Dahsyat men.
Apabila kita evaluasi bersama sebuah pertunjukan memerlukan manajemen yang baik dan profesional. Misalnya waktu dan publikasi. Saya melihat dari waktu yang ditampilkan banyak yang perlu di maklumi dan sadari. Kritikan membangun ini terlihat dari sisi penonton yang hanya beberapa saja, bahkan bisa di hitung dengan jari. Setting pertunjukan yang terlihat pun gelap dan tak terlihat terang dari arah penonoton yang sedang berparesiasi. Gelap sekali yang saya lihat dari setting penampilannya karena kurangnya cahaya untuk penampilannya.
Lagu-demi lagu saya nikmati bersama Isteri Tercinta Yeyen Febrina S.Sn, ada yang menarik saya memnontonnya, seperti lagu yang manganyam daerah Kuantan Singingi yang di iringi dengan saxophone. TOP BGT (bahasa anak muda sekarang). Saxoponist : Rizki Azandi S.Sn, yang baru saja di Wisuda beberapa bulan yang lewat di Kampus STSI Padang Pangjang, tempat saya menjalani perkuliahan dan kreatiftas dibidang musik.
Salute untuk manajemen Wynot dan Rumah Kreatiftas. Bravo
Acara ini terselenggara atas kerja sama DEWAN KESENIAN KUANTAN SINGNGI (DKKS) dan sponsor lainya diantaranya
XL centre TELUK KUANTAN, indie clothing co, Zikzan, Dhruva seluler, Access net
Saya bersama Rizki Azandi S.Sn (Saxoponist)lagi menyaksikan petunjukan Live Mini Konser Cincin Band.
0 komentar:
Posting Komentar